Deskripsi Produk
Merupakan program pelatihan bahasa yang dikhususkan untuk korporat. Program ini dirancang untuk membantu perusahaan dalam meningkatkan kompetensi bahasa asing karyawan mereka dalam konteks bisnis dan industri spesifik. Rangkaian kursus ini mencakup berbagai topik yang esensial dalam dunia kerja, seperti komunikasi bisnis, penulisan laporan, dan teknik presentasi dalam bahasa asing